Kamis, 31 Juli 2008

Elemen Pendukung SMS


Elemen arsitektur dan jaringan pendukung SMS seperti terlihat pada gambar 2.4 berikut ini :

Subsistem yang mutlak ada pada layanan SMS adalah: (Kurniawan, ____)

a. SME (Short Message Entity), merupakan tempat penyimpanan dan pengiriman message yang akan dikirimkan ke MS (Mobile Station) tertentu.

b. SC (Service Centre), bertugas untuk menerima message dari SME dan melakukan forwarding ke alamat MS yang dituju.

c. SMS-GMSC (Short Message Service – Gateway SMC ), melakukan penerimaan message dari SC dan memeriksa parameter yang ada. Selain itu GMSC juga mencari alamat MS yang dituju dangan bantuan HLR, dan mengirimkannya kembali ke MSC yang dimaksud.

d. SMS – IWMSC (Short Message Service – Interworking MSC ), berperan dalam SMS Message Origiating, yaitu menerima pesan dari MSC.


Tidak ada komentar: